Kombes Pol Mulia Prianto : Malam Pergantian Tahun di Jambi Aman Kondusif!

    Kombes Pol Mulia Prianto :  Malam Pergantian Tahun di Jambi Aman Kondusif!
    foto: Humas Polda Jambi

    JAMBI - Kepolisian Daerah (Polda) Jambi menyatakan acara pergantian tahun 2024 di Provinsi Jambi berjalan aman, tertib dan kondusif.

    Hal ini diungkap Kabid Humas Polda Jambi Kombes Pol Mulia Prianto saat kepada awak media di sela pemantauan suasana malam Tahun Baru di kawasan Bundaran Tugu Keris, Kotabaru, Kota Jambi, Minggu malam (31/12).

    "Alhamdulillah, Puji syukur Perayaan pergantian tahun 2024 berjalan aman, tertib dan kondusif. Kami  menyampaikan terima kasih kepada masyarakat Jambi yang sudah bersama sama menjaga kamtibmas pada momentum pergantian tahun malam ini. Ini semua juga tidak terlepas dari sinergitas TNI-Polri, jajaran pemerintah daerah, ” ujar Mulia Prianto.

    Selanjutnya Mulia Prianto mengungkapkan harapanya di Tahun 2024.

    “Semoga  kita terus bisa bersama-sama menjaga kamtibmas di Jambi, khususnya pada masa pesta demokrasi Pemilu Serentak 2024, ” katanya.(IS/put)

    jambi polda jambi malam tahun baru aman kombes pol mulia prianto
    solmi

    solmi

    Artikel Sebelumnya

    Irjen Pol Rusdi Hartono : Bahagia Itu Jangan...

    Artikel Berikutnya

    Irjen Pol Rusdi Hartono : Suasana Malam...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Dedy-Dayat Menang, Pasha Akan Bawa Unggu, Rafi Ahmad dan Varel ke Bungo
    H-6, Harta Kekayaan HTK Menyusut Drastis
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    KPU dan Kejati Jambi Gelar Penerangan Hukum untuk Sukseskan Pilkada Serentak 2024
    Pemuda Sungai Arang Difitnah Media Pendukung Jumiwan-Maidani Hadang Pendukungnya, Faktanya Tidak Ada

    Ikuti Kami